Potret

Mini Pertama: Dia menarik nafas memandangi itu semua. Kemudian dibakar semua masa-masa itu.Tapi, dia masih menangis dan tak lepas. Sampai suatu hari, dia melihat “keindahan” yang...

Panorama yang Salah Dilukis

Salvador Dali berbisik di telingaku,"Take me, I am the drug; take me, I am hallucinogenic." Bulu-bulu di leherku berdiri mendengar nafas suaranya. Dia tahu itu...

“Jarak”

Puisi "Jarak"Aku tidak pernah tahu, apakah itu jarak dan bagaimana rupanya,Ia berkontur tak terurai atau seperti jam tangan milikmu? Yang selamu kamu lirik sedemikian sering, Yang...

Masih Ada yang Tersimpan Jauh (Mini Fiksi Sepanjang Tahun)

"Seperti melipat kain  hampir sekujur tubuh, rapi dan penuh hati-hati. Inilah panggung  sepanjang tahun ini. " Tentang Kaki Dia bernama kaki. Namaku juga kaki. Apakah kami bisa...

“Puisi yang Seharusnya Kau Baca Di Bulan November”

Sebelum November usai, kuingin meniduri puisi iniSeperti dalam reka ulang sastra jendra Ketika aku datang sebagai udara dan melakoni Batara Sementara kau adalah Sukesi yang terbujur...

“Hujan Bulan Juni”

..Hujan bulan Juni..Bagaimana bila diganti “Hujan Bulan Juli”?Resahkah kau, Wahai Sapardi-ku..?tak ada yang lebih tabah dari hujan bulan Junidirahasiakannya rintik rindunyakepada pohon berbunga ituKarena...

Cerita Secangkir Kopi

Kamu selalu harum, menggoda, dan menganggu adrenalin. Hadir di setiap pagi yang ramai. Di setiap malam yang katanya hening. Atau di sore yang menanti...

Sepotong Rindu yang Tersimpan di Bawah Bangku Panjang

1.Kerlap-kerlip lampu kotaku. bukan di malam, melainkan pagiketika dia menjual setengah rindunya kepada seorang gadis,dan sekejap tubuh  gadis itu terang-menderangkarena tlah membeli Rindu milik...

Narayana dan Perempuan Bisu

Narayana dan Perempuan Bisu Lelaki itu melompat ke sana – ke mari. Persis seekor katak.Tidak bisa diam. Selalu bergerak.Terus berpikir.Banyak  bicara. Hanya kepada seorang perempuan...

Mati Rasa

Kau benarSemuanya sudah berlebihanBahkan tubuhku semakin timbun~~~Di pagi hariKuberjalan bersama perut kosongDi setengah perjalananKutemukan ikan-ikan segarDan kau tahu kisah selanjutnyaDi ujung soreAku kekenyangan gara-gara makan...